Dan jika menjadi musim terakhir Messi, pemain akademi La Masia ini tentu setidaknya memiliki akhir manis sebelum pergi meninggalkan klub.
Seperti yang diketahui bersama bahwa kesempatan Barcelona meraih gelar di Liga Spanyol dan Liga Champions cukup sulit.
Di ajang Liga Champions, Messi dkk terancam tersingkir di babak 16 besar usai kalah telak dari Paris Saint-Germain di leg pertama dengan skor 1-4.
Sementara itu dalam lanjutan Liga Spanyol, Barcelona masih terpaut lima poin dari pemuncak klasemen sementara, Atletico Madrid.
Baca Juga: Diam-diam, Ansu Fati Idolakan Ronaldo Main Bareng Legenda Barcelona
Source | : | bolastylo.bolasport.com |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |