BolaStylo.com - Tingkat penularan virus covid-19 di Indonesia cukup luas meski sudah berjalan satu tahun lebih. Pandemi Covid-19 yang masih berlangsung hingga saat ini mengharuskan sebagian besar masyarakat melakukan kegiatan dari rumah.Hal itu dilakukan untuk dapat menghindari kerumunan dan mengurangi tingkat penularan kasus covid-19.Namun pada saat di rumah, perasaan bosan akan selalu menghampiri lantaran kebiasaan kegiatan di luar rumah yang padat.
Baca Juga: Tak Banyak yang Tahu, Air Rebusan Daun Belimbing Wuluh Nyatanya Kaya ManfaatApalagi masa pandemi jelas membuat kegiatan anak-anak di luar rumah tertutup rapat.Tapi hal itu akan berdampak buruk pada peran penting kekebalan tubuh anak.Sebab, anak perlu untuk melakukan eksplorasi guna mencukupi kebutuhan energi seperti menggerakan tubuh dan pikiran.Akan tetapi tak perlu khawatir, karenahal itu dapat kondisikan dengan tingkat nutrisi makanan pada anak yang tercukupi.
Baca Juga: Alasan Minum Air Rebusan Lemon Sebelum Tidur Bagus Dicoba saat PandemiPasalnya, kandungan makanan disinyalir mempengaruhi pencernaan pada anak.Pencernaan yang sehat dapat mempengaruhi jalannya kinerja otak pada anak.Menurut dr. Muliaman Mansyur, pakar kesehatan dari KALBE Nutritionals menjelaskan jika pencernaan merupakan hal terpenting yang harus dijaga.
Baca Juga: Hindari Jenis Makanan Ini Sebelum Tidur, Bahayanya Kelewatan!Selain mampu menyerap gizi, pencernaan yang baik juga dapat menentukan komunikasi dua arah dengan otak.Seperti pada penyebutan gut-brain axis yang memiliki sistem kerja otak dengan kebutuhan nutrisi sehingga diserap oleh sistem pencernaan.Terutama hal ini sangat mempengaruhi tiga sistem utama tubuh manusia yakni sistem saraf, sistem imun, dan sistem hormon.Untuk melengkapi dampak kesehatan tersebut pada anak, orang tua sangat disankan untuk memberikan asupan nutrisi harian seperti nutrisi mikro (vitamin dan mineral) dan nutrisi harian berupa nutrisi makro (karbohidrat, protein, dan lemak).
Baca Juga: OMG! Temukan Khasiat Masker Tomat Dalam Merawat Kesehatan Kulit WajahTujuannya jelas yakni untuk membangun sistem imun pada tubuh.
Baca Juga: Hobi Makan Junkfood, Eden Hazard Gagal Ikuti Diet Brilian Lionel MessiHal itu bertujuan untuk melancarkan pencernaan anak dan mencegah masalah sembelit.Perlu diperhatikan untuk pemberian probiotik pada anak tetap memerlukan konsultasi dengan dokter guna mendapatkan hasil yang maksimal.
Source | : | kompas health |
Penulis | : | Sumakwan Wikie Riaja |
Editor | : | Eko Isdiyanto |