Lihat Sejarah Pemain Indonesia yang Bermain di Jepang, Ketum PSSI Khawatirkan Pratama Arhan!

Reno Kusdaroji Sabtu, 5 Maret 2022 | 07:00 WIB
CEO PSIS Semarang, Yoyok Sukawi (kiri) dan Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan (kanan), sedang berfoto bersama Pratama Arhan (tengah) di Kantor PSSI, Senayan, Jakarta, 4 Maret 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Pria yang akrab disapa Iwan Bule itu menginginkan Pratama Arhan belajar banyak dari pengalaman Ricky Yakobi supaya dapat menjadi lebih baik.

"Dahulu ada juga pemain sepak bola Indonesia yang pernah bermain di Liga Jepang, Alm. Ricky Yakobi, dia bermain untuk Matsuhita Elekctric FC (Gamba Osaka).

"Tapi kiprah Ricky hanya berlangsung 6 bulan karena kesulitan beradaptasi dengan iklim di sana.

"Jepang kalau musim dingin, pasti pemain kita akan kesulitan. Itu sebabnya Arhan harus cepat beradaptasi jika ingin berhasil di sana," tegas Iriawan.

Baca Juga: Sebelum Pratama Arhan ke Jepang, Shin Tae-yong Tak Menampik Satu Hal Ini!



Source : PSSI
Penulis : Reno Kusdaroji
Editor : Reno Kusdaroji
Video Pilihan