Pasca Umroh, Khabib Nurmagomedov Ajak Conor McGregor Berdamai

Eko Isdiyanto Selasa, 27 November 2018 | 18:35 WIB
Khabib Nurmagomedov ketika menjalankan ibadah umroh. ()

Permusuhan mereka bermula pada pertandingan UFC 229 yang diselenggarakan 3 Oktober 2018 di Oktagon berakhir dengan kemenangan Khabib Nurmagomedov.

Baca Juga : Potret Egy Maulana Vikri Bersama Wasit Cantik Polandia Saat Saksikan Laga Lechia Gdansk

Petarung asal Rusia itu sukses membuat Conor McGregor tak mampu meladeni seranangan Khabib hingga membuat dia menyerah.

Pada konferensi pers tersebut, Khabib juga sedikit menyinggung tentang Floyd Mayweather.

Floyd Mayweather ketika mengalahkan Conor McGregor di atas ring tinju

Dia menyebut jika pertandingan digelar hanya untuk menghasilkan uang banyak, maka bertanding melawan petinju asal Amerika Serikat lebih menguntungkan.

"Dalam hal mencari keuntungan (uang), saya pikir pertarungan melawan Mayweather jauh lebih menguntungkan," ujar Khabib Nurmagomedov.

Baca Juga : Asep Berlian Ngamuk Karena Orang Tua dan Istri Dicemooh Pemain PSIS

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Pelatih Persebaya Surabaya, Djadjang Nurdjaman belum mau berkomentar banyak mengenai Andik Vermansah. Kejelasan status dirinya yang membuat pelatih dengan sapaan Djanur berhasil menahan diri agar tak berbicara lebih lanjut. Tribun Jatim menyodorkan pertanyaan kepada Djadjang Nurdjaman terkait Andik Vermansah yang dikabarkan tertarik kembali ke Persebaya Surabaya. Alih-alih mendapat konfirmasi yang jelas terkait kabar tersebut, si pewarta malah kembali mendapat teka-teki. Djadjang Nurdjaman tidak memberikan jawaban yang jelas terkait kabar itu. Djanur sadar, dia tidak berhak berbicara lebih lanjut mengenai masa depan tim, saat dirinya juga belum mendapat kejelasan dari manajemen Persebaya. #persebayasurabaya #persebaya #bajulijo

A post shared by BolaStylo (@bolastylo) on



Source : bolastylo.bolasport.com,mmajunkie.com
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Nina Andrianti Loasana
Video Pilihan