Sisi Kehidupan Lifestyle Jonatan Christie Jauh dari Kata Gaul, dari Tak Pernah Clubbing hingga Suka Main ML

Muhammad Shofii Rabu, 12 Desember 2018 | 17:25 WIB
Jonatan Christie,atlet bulu tangkis Indonesia (instagram.com/jonatanchristieofficial)

Jonatan Christie mengungkapkan ketika weekend setelah pulang dari Pelatnas dirinya langsung bermain PlayStation (PS).

Selain itu, Jojo juga sosok yang tak menyukai kegiatan clubbing.

"Clubbing saya nggak, paling live music aja sih," kata Jojo.

Jojo saat ini jua masih sangat dipantau oleh orang tuanya.

Baca Juga : Kevin Sanjaya Terciduk Komentari Unggahan Marion Jola Sebelum Ikuti BWF World Tour Finals 2018

Dirinya dilarang orang tua pulang malam, setiap pergi kemanapun ibunya juga selalu menelpon menanyakan kabarnya dan kapan pulang.

Selain gemar bermain PlayStation, Jojo juga sangat senang bermain game ML (Mobile Legend).

"Saya sering main Mobile Legend, sering banget," ujar Jojo kepada Boy William.

Jojo juga mengaku jika dirinya bisa dibilang agak kuper.

Ketika di asrama, setelah latihan dia kebanyakan di kamar dan jarang main keluar atau ke kamar orang lain.

Baca Juga : Jadon Sancho Pilih Tak Potong Rambut daripada Harus ke Tukang Cukur Jerman

 
 
 
View this post on Instagram

Kebahagiaan kiper Persija Jakarta, Shahar Ginanjar tak dapat dibendung setelah merengkuh gelar juara Liga 1 2018 bersama Macan Kemayoran. Bagi Shahar Ginanjar, hal ini sudah diyakininya sejak pertama kali bergabung bersama Persija Jakarta pada pertengahan musim Liga 1 2018. Shahar Ginanjar datang dari PSM Makassar ke kubu Macan Kemayoran sebagai pemain pinjaman. Sejak kedatangannya ke Ibu Kota Indonesia, Shahar kerap mendapat kepercayaan dari pelatih Persija, Stefano Cugurra. Pasalnya, kiper utama Macan Kemayoran, Andritany Ardhiyasa kerap absen lantaran beberapa alasan. "Sejak saya pindah ke Persija, saya sudah tahu Persija jadi tim kuat di papan atas," kata Shahar. "Saya yakin Persija juara, Alhamdulillah semua terwujud," tuturnya, yang dikutip BolaStylo.com dari laman resmi Liga Indonesia. Yang membuat kiper asal Purwakarta, Jawa Barat ini bahagia adalah datangnya kesempatan untuk membela tim kebanggaan The Jak Mania ini. Shahar merasa berutang budi kepada seluruh elemen Persija, terutama manajemen dan pelatih. Sebab, kepercayaan dan kesempatan yang diberikan kepadanya berhasil memberikan kesan yang baik untuk dirinya. "Saya ingin membalas budi kepada manajer, manajemen, dan pelatih Persija yang kasih kepercayaan kepada saya," katanya menambahkan. Namun, kontrak eks penjaga gawang Persib Bandung ini akan habis pada akhir musim ini. Pasalnya, saat didatangakan Macan Kemayoran dari PSM Makassar, Shahar hanya berstatus sebagai pemain pinjaman. Belum ada keterangan lebih lanjut mengenai nasib Shahar di tim ini. Bertahan atau hengkang? #shahar #ginanjar #shaharginanjar #persija #jakarta #persijajakarta #macankemayoran #liga1

A post shared by BolaStylo (@bolastylo) on



Source : youtube.com/Boy William
Penulis : Muhammad Shofii
Editor : Muhammad Shofii
Video Pilihan