Cerita Pilu Pebulu Tangkis Denmark di Indonesia, Berkompetisi Tanpa Pelatih sampai Ditinggal Rekan Senegara

Ananda Lathifah Rozalina Senin, 4 Februari 2019 | 20:47 WIB
Tunggal putra Denmark, Anders Antonsen (instagram.com/anders_antonsen)

Meski begitu, Antonsen berhasil meraih trofi kemenangan.

Pebulu tangkis tunggal putra Denmark, Anders Antonsen, berpose setelah konferensi pers final Indones

Antonsen secara mengejutkan menaklukan wakil Jepang, Kento Momota dan menjuarai Indonesia Masters 2019.

Kemenangan Antonsen itu sempat membuat salah satu rekannya, Anders Skaarup Rasmussen turut berbangga dan mengucapkan selamat lewat media sosial pada Antonsen.

Selain momen pertandingan di lapangan tersebut, ada momen lain dimana Antonsen dan beberapa rekan senegaranya sempat terekam berjalan sendiri di trotoar tanpa pengawalan ataupun pendampingan.

Mereka harus berjalan dan menembus beberapa penonton sambil membawa tas mereka.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by SOBAT BL (@sobat.bl) on

Meski sempat harus sengsara, kabarnya konflik federasi dan pemain itu kini telah berakhir dan mereka telah mencapai kesepakatan.



Source : berbagai sumber
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Muhammad Shofii
Video Pilihan