Alasan Ini Bikin Kiper Asal Korea Selatan Tak Ragu Ajak Keluarga Jadi WNI

Katarina Erlita candrasari Jumat, 22 Februari 2019 | 13:15 WIB
Potret keluarga bahagia Yoo Jae-hoon (instagram.com/pace_yoojaehoon)

Jika nanti proses naturalisasi Yoo Jae-hoon telah selesai, ia akan menjadi kiper naturalisasi pertama di Indonesia.

Pasalnya selama ini hanya posisi kiper yang belum pernah diisi oleh pemain naturalisasi.

Dengan hadirnya Yoo Jae-hoon, pemain naturalisasi Indonesia kini makin lengkap di semua posisi, mulai dari penjaga gawang sampai penyerang.

Berikut ini adalah daftar sementara pemain naturalisasi Indonesia yang masih aktif bermain:

Kiper: Yoo Jae-hoon (proses)

Bek: Fabiano Beltrame (proses), Victor Igbonefo, Bio Paulin, Mamadou Alhadji, OK John, Diego Michiels.

Gelandang: Esteban Vizcarra, Raphael Maitimo, Stefano Lilipaly, Marc Klok (proses), Shohei Matsunaga (proses), Yoo Hyun-koo (proses).

Penyerang: Greg Nwokolo, Beto Goncalves, Guy Junior, Herman Dzumafo, Osas Saha, Cristian Gonzales, Silvio Escobar (proses), Ilija Spasojevic.

Artikel ini telah tayang di Tribun Madura dengan judul Setelah Resmi Jadi Warga Negara Indonesia, Yoo Jae Hoon Berencana Ajak Istri dan Anak Jadi WNI



Source : Tribun Madura
Penulis : Katarina Erlita candrasari
Editor : Muhammad Shofii
Video Pilihan