Hindari 4 Jenis Makanan yang Bisa Bikin Tidurmu di Malam Hari Jadi Tidak Nyenyak

Katarina Erlita candrasari Rabu, 27 Februari 2019 | 16:02 WIB
Makan malam (SafeBee)

3. Makanan Bersifat Asam

Makanan asam bisa menyebabkan gigi ngilu.

Makanan bersifat asam dapat menimbulkan refluks asam, di mana Anda akan merasakan sensasi ingin muntah.

Selain itu makanan bersifat asam akan membuat Anda merasakan panas di sekitar tenggorokan dan dada.

Isi perut akan terdesak ke esofagus dan mengganggu kerja tenggorokan.

Sensasi tak nyaman ini tentunya membuat Anda kesulitan untuk tidur, bahkan untuk sekadar berbaring.

4. Makanan Berlemak

contoh makanan berlemak sehat adalah ikan

Makanan berlemak sebaiknya dikonsumsi pada pagi atau sing hari karena namun dapat mempertahankan rasa kenyang.

Meski begitu, makanan berlemak tidak disarankan untuk disantap di malam hari sebelum tidur.

Karena pada dasarnya makanan berlemak membutuhkan lebih banyak waktu untuk dicerna.

Artikel ini telah tayang di Nakita.id dengan judul 4 Jenis Makanan Paling Buruk untuk Dikonsumsi Sebelum Tidur, Hindari!



Source : nakita.grid.id
Penulis : Katarina Erlita candrasari
Editor : Katarina Erlita candrasari
Video Pilihan