Lakukan 5 Langkah Ini Agar Panjang Umur dan Bugar Setiap Saat

Ananda Lathifah Rozalina Kamis, 28 Februari 2019 | 13:20 WIB
Ilustrasi bugar di kantor dalam 5 menit saja (istock)

Stres yang parah akan menganggu kesehatan tubuh.

4. Bijak memilih makanan

Makanan yang kita konsumsi sangat berpengaruh bagi tubuh.

Tak hanya makan sehat dan rutin olahraga, ini makanan yang bisa bantu turunkan berat badan dengan cepat

Maka dari itu, pastikan memilih makanan sehat dengan memenuhi prinsip gizi seimbang yang mencakup karbohidrat, serat, protein dan lemak baik.

Selain memperhatikan jenis makanan, atur juga porsi makanan agar tak berlebihan dan secukupnya.

3. Banyak minum air putih

Air putih berperan penting agar tubuh tidak terhidrasi dan kebutuhan cairan terpenuhi.

Usahakan sering minum air putih dan juga membawa botol berisi air putih kemana-mana agar lebih mudah saat ingin minum.

2. Kurangi asupan gula

Gula berlebih tidak baik bagi tubuh, karena menimbulkan berbagai penyakit berbahaya seperti diabetes.

Kurangilah gula secara perlahan-lahan.

Gula

Jika biasanya minum kopi atau teh dengan dua sendok gula, kini cukup dengan satu sendok saja sebagai langkah awal.

Tak cuma saat ngopi ada baiknya mengurangi gula juga dalam minuman dan makanan lain.

1. Luangkan waktu untuk berolahraga

Luangkan waktu untuk berolahraga di sela kesibukan.

Tak harus yang berat, kamu bisa melakukan olahraga ringan seperti lari pagi, senam pagi atau beberapa olahraga lainnya untuk menjaga tubuh tetap bugar dan sehat.

Artikel ini telah tayang di Gridhealth.id dengan judul "Kunci Panjang Umur Ternyata Mudah, Hanya Ikuti 6 Langkah Ini"



Source : Gridhealth.id
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Muhammad Shofii
Video Pilihan