Neneknya bernama Cristina Seru bersala dari Kalimbuang, Kepala Pitu, Toraja Utara, sementara kakeknya bersal dari Key, Maluku Tenggara.
Ayahnya yang benama Junis Foor juga menikahi wanita keturunan Seram-Malang bernama Mathilda.
Dengan begitu, Foor sejatinya memang berasal dari Indonesia.
4. Menapaki karier sejak muda di Benua Eropa tepatnya di Belanda
Menurut data Tarnafermarkt.com, Foor tergabung dalam tim NEC Nijmegen dan Top Oss pada usia remaja yakni 17 tahun.
Dari remaja telah meniti karier, Foor akhirnya berhasil menembus skuat utama NEC Nijmegen.
Kemudian pada musim 2016-2017, Foor bergabung dengan Vitesse Arnhem hingga sekarang.
Bersama Vitesse, Foor mencatatkan 3 gol dan 4 assist.
3. Pernah rasakan turun kasta
Source | : | BolaSport.com,KabareToraja.com |
Penulis | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |