BolaStylo.com - Kacang hijau ternyata memiliki banyak manfaat dan kandungan baik untuk tubuh bila sering di konsumsi.
Kacang hijau merupakan salah satu varian kacang-kacangan yang sering diolah menjadi kolak dan bubur di Indonesia.
Selain itu, kacang hijau banyak ditemukan menjadi isian jajan pasar dan kue-kue kecil.
Namun, tahukah kamu ternyata kacang hijau tak cuma enak tapi juga memberi banyak manfaat.
Baca Juga : Begini Reaksi Mantan Pasangan Kevin Sanjaya Saat Dapat Ucapan Selamat Ulang Tahun dari Rian Ardianto
Menurut laman Style Craze, kacang hijau memiliki manfaat luar biasa jika rutin dikonsumsi.
Berikut beberapa manfaat yang akan kamu dapatkan jika rutin mengkonsumsi kacang hijau.
5. Mencerahkan kulit
Rutin mengkonsumsi kacang hijau ternyata bisa membantu proses pencerahan kulit.
Source | : | nakita.id |
Penulis | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Editor | : | Muhammad Shofii |