Baca Juga : Video - Cristiano Ronaldo Disambut Tepuk Tangan Meriah di Restoran Pacsa Cetak Hat-Trick
Ahli gizi menyarankan agar teh hijau ini dikonsumsi dingin karena kadar antioksidannya lebih tinggi.
4. Bawang putih
Bawang putih ternyata juga dapat mencegah flu dan masuk angin.
Jika dikonsumsi secara rutin, bawang putih dapat meningkatkan kekebalan tubuh.
Baca Juga : Puji Sadio Mane Setinggi Langit, Juergen Klopp Ingin Lihat Gol Pertamanya 1.000 Kali
Saat sudah terserang flu, bawang putih bahkan dapat dikonsumsi lebih banyak.
5. Ikan
Ahli gizi menyarankan agar mengonsumi ikan seperti salmon dan tuna saat sedang flu.
Sebab asam lemak omega 3 yang dimiliki ikan tersebut membantu mengurangi peradangan.
Baca Juga : Aksi Memukau Sadio Mane saat Menjebol Gawang Kiper Terbaik Piala Dunia
Karena peradangan dalam dapat mencegah sistem kekebalan tubuh bekerja dengan baik.
Flu bisa diatasi dengan mudah asalkan dengan istirahat yang cukup dan konsumsi makanan yang benar.
Source | : | grid |
Penulis | : | Aziz Gancar Widyamukti |
Editor | : | Muhammad Shofii |