Catat! 3 Minuman Ini Bikin Buka Puasamu Semakin Segar Sekaligus Sehat

Ananda Lathifah Rozalina Selasa, 30 April 2019 | 20:54 WIB
Minuman Buka Puasa Sehat, Segarnya Jus Melon Ketimun Nata De Coco Terus Terbayang Di Lidah (Sajian Sedap)

BolaStylo.com - Ketika berbuka puasa tentu kita ingin merasakan kesegaran setelah seharian menahan rasa haus dan lapar.

Untuk mengusir rasa haus biasanya banyak orang yang memilih meminum es.

Namun, ternyata ada jenis minuman yang tetap menyegarkan dan lebih sehat dari pada es loh BolaStylovers.

Mau tau apa saja minuman tersebut ? simak daftarnya di bawah ini.

3. Air kelapa

Air kelapa adalah salah satu minuman yang bagus diminum saat berbuka puasa.

Tak cuma menyegarkan, air kelapa juga sangat sehat bagi tubuh.

Air kelapa mampu menghidrasi tubuh dan mengisi kembali elektrolit yang hilang selama berpuasa.

Air kelapa berfungsi layaknya minuman isotonik yang mampu menjaga keseimbangan cairan dalam tubuh dan mencegah dehidrasi.

Selain itu, air kelapoa juga mengandung vitamin C, kalium dan kaya akan serat yang bagus untuk tubuh.



Source : nakita
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan