Nanas Muda Banyak Nutrisi dan Segudang Manfaat untuk Kesehatan

Rara Ayu Sekar Langit Selasa, 25 Juni 2019 | 14:58 WIB
Konsumsi Nanas Muda Saat Kehamilan Tidak Berbahaya. (Security)

BolaStylo.com - Meskipun sering dikonsumsi saat sudah matang, nanas muda ternyata memiliki banyak nutri yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh.

Ahli gizi asal San Diego, Amerika Serikat, Laura Flores, nanas mengandung vitamin C dan mangan dalam jumlah tinggi.

Jika kamu ingin mendapatkan serat makanan penting dan enzim bromelain, nanas buah bisa menjadi pilihan.

Tapi hati-hati ya, sebab nanas mentah berbahaya untuk tubuh.

Nanas mentah bisa menyebabkan diare hebat dan muntah-muntah yang parah.

Baca Juga: Gairah Dukungan Model Seksi Ini Kembali Membara untuk Paraguay di Copa America 2019

Pilih manas muda yang aman dikonsumsi, yaitu yang sudah memasuki masa awal kematangan.

Berikut ini adalah manfaat dari mengkonsumsi nanas muda:

1. Kekebalan tubuh

Kandungan vitamin C di dalam nanas muda adalah antioksidan yang larut dalam air yang melawan kerusakan sel.



Source : nakita.grid.id
Penulis : Rara Ayu Sekar Langit
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan