Daftar 25 Pemain Timnas U-15 Indonesia pada TC Terakhir Jelang Piala AFF U-15 2019, Persebaya Jadi Penyumbang Terbanyak

Ananda Lathifah Rozalina Sabtu, 6 Juli 2019 | 06:05 WIB
Pemain dan pelatih timnas U-16 Indonesia, Alexandro Felix Kamuru serta Bima Sakti seusai laga uji coba di Stadion Pajajaran, Bogor, Sabtu (25/5/2019). (MUHAMMAD ROBBANI/BOLASPORT.COM)

BolaStylo.com - Pelatih Timnas U-15 Indonesia, Bima Sakti memanggil para pemain untuk menjalani pemusatan latihan (TC) terakhir menjelang kompetisi Piala AFF U-15 2019.

Timnas U-15 Indonesia akan memiliki agenda penting berupa kompetisi Piala AFF U-15 2019 di akhir bulan Juli mendatang.

Timnas U-15 Indonesia akan berkompetisi pada Piala AFF U-15 2019 di Thailand yang berlangsung pada 27 Juli 2019.

Sebelum berangkat, pelatih Timnas U-15 Indonesia, Bima Sakti pun mempersiapkan dan menyeleksi para pemain.

Pelatih berusia 43 tahun itu diketahui memanggil 25 pemain dalam pemusatan latihan terakhir menjelang Piala AFF U-15 2019.

25 pemain timnas U-15 Indonesia didipanggil untuk mengikuti TC di Stadion Padjajaran, Bogor, pada 7-24 Juli 2019.

Baca Juga: Kenalan Yuk! Profil Amido Balde, Penyerang Baru Persebaya yang Sudah Melalang Buana ke Berbagai Negara

Dalam daftar pemain yang dipanggil kali ini, Persebaya Surabaya menyumbang paling banyak.

Klub asal Jawa Timur itu menyumbangkan 4 pemain muda mereka yakni tiga gelandang dan satu striker.

Berikut daftar 25 pemain Timnas U-15 Indonesia yang dipanggil Bima Sakti pada TC terakhir



Source : BolaSport.com,PSSI.org
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan