Baca Juga: Chris John Comeback! Menpora dan Gubernur Jadi Lawannya
Mantan penyerang Liverpool itu gagal menunaikan tugasnya sebagai eksekutor penalti.
Kemudian di babak semifinal, juara bertahan Copa America 2015 dan 2016, Chile dipaksa menelan kekalahan memalukan.
Alexis Sanchez dkk kalah dengan skor cukup telak yakni 3-0.
Hal yang sama juga dirasakan timnas Brasil sebagai tuan rumah Copa America 2019.
Baca Juga: Gegerkan Kedai Kopi, James Milner Seolah Tak Menua di Usia 33 Tahun
Brasil juga melalui babak perempat final lewat babak adu penalti melawan Paraguay.
Meski akhirnya mereka keluar sebagai pemenang dengan skor akhir 4-3.
Source | : | bolastylo.bolasport.com |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |