Hasil MotoGP Jerman 2019 - Marc Marquez Juara Lagi, Tingkahnya Langsung Bikin Penonton Basah Kuyup

Ananda Lathifah Rozalina Minggu, 7 Juli 2019 | 20:02 WIB
Marc Marquez juarai MotoGP Jerman 2019 (MotoGP)

BolaStylo.com - Hasil MotoGP Jerman 2019 menujukkan pembalap Repsol Honda, Marc Marquez meraih gelar juara MotoGP Jerman 2019, Minggu (7/7/2019).

Hasil MotoGP Jerman 2019 menunjukkan keberhasilan kesekian The Baby Alien pada edisi MotoGP Jerman.

Hasil MotoGP Jerman 2019 kembali menyuguhkan kemenangan Marc Marquez untuk ke tujuh kalinya di Sachsenring.

Hasil MotoGP Jerman 2019 seolah mengulang kemenangan Marc Marquez pada tahun-tahun sebelumnya.

Pembalap tim Repsol Honda itu tercatat telah memenangi balapan di MotoGP Jerman sejak 2013 hingga edisi 2019 kali ini.

Marc Marquez berhasil meraih posisi pertama pada edisi balapan kali ini.

Pada posisi kedua ada pebalap Yamaha, Maverick Vinales, yang kemudian disusul pebalap Repsol Honda, Cal Crutclow di posisi ketiga.

Sementara itu, Valentino Rossi yang awalnya start dari posisi ke 11 gagal mengulang momen manis tahun 2006 silam.

Legenda hidup MotoGP yang masih aktif balapan itu gagal naik podium seperti 13 tahun silam setelah berakhir finish di posisi ke 8.

Bahagia meraih kemenangan yang kesekian di Jerman, Marquez pun melakukan pesta kemenangan lebih awal bersama para penonton dengan membuka sampanye dan berjalan ke arah pendukungnya.

Marc Marquez pun membuat para penonton basah kuyup dengan sampanye yang disemprotkannya.

 

Berikut hasil MotoGP Jerman 2019

  1. Marc Marquez
  2. Maverick Vinales
  3. Cal Crutchlow
  4. Daniel Petrucci
  5. Andre Dovisizio
  6. Jack Miller
  7. Joan Mir
  8. Valentino Rossi
  9. Franco Morbidelli
  10. Stefan Bradl
  11. Tito Rabat
  12. Pol Espagaro
  13. Andrea Ianone
  14. Takaki Nakagami
  15. KArel Abraham
  16. Hafizh Syahrin
  17. Fransesco Bagnaia
  18. Miguel Oliveira
  19. Aleix Espargaro
  20. Alex Rins
  21. Johann Zarco
  22. Fabio Quartararo

 



Source : berbagai sumber
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan