Hijrah ke Real Madrid, Pemain Ini Masih Dicuekin Pemain Senior

Fauzi Handoko Arif Senin, 29 Juli 2019 | 13:32 WIB
Sebanyak 50 ribu penonton hadir saat Eden Hazard diperkenalkan sebagai pemain baru Real Madrid di Stadion Santiago Bernabeu, Kamis (13/6/2019). (TWITTER.COM/RMADRIDINFO)

Baca Juga: Jadwal Piala AFF U-15 2019 - Timnas Indonesia Hadapi Singapura, Sore Ini Disiarkan SCTV

Menurut informasi yang beredar, keempat pemain tersebut tidak menginginkan jika ketenaran Hazard mengalahkan mereka.

Kedatangan Hazard di Santiago Bernabue memang diharapkan bisa menjadi pengganti Cristiano Ronaldo.

Selama berkarier di Madrid, Ronaldo selalu menjadi tumpuan untuk mencetak gol.

Baca Juga: PSSI Umumkan Jadwal Baru PSM Makassar Vs Persija Jakarta di Piala Indonesia

Setelah kehilangan Ronaldo pada musim lalu, Real Madrid nampak sulit untuk mencari penggantinya.

Selama satu tahun Real Madrid memainkan Asensio dan Vinicius Jr di posisi Ronaldo untuk berganti-gantian.

Namun, kedua pemain tersebut belum memuaskan pihak Real Madrid.

Baca Juga: Geger Temuan Mayat di Rumah Gelandang Arsenal, Polisi Mesir Lakukan Penyelidikan

Alhasil, Real Madrid pun mendatangkan pemain fenomenal milik Chelsea.



Source : BolaSport.com
Penulis : Fauzi Handoko Arif
Editor : Aziz Gancar Widyamukti
Video Pilihan