BolaStylo.com - Pusarla V. Sindhu berhasil mengharumkan India dalam Kejuaraan Dunia 2019 sekaligus mencatatkan namanya dalam sejarah negaranya di dunia bulu tangkis.
Perjuangan Pusarla V. Sindhu untuk meraih status terbaik dalam Kejuaran Dunia akhirnya terealisasi tahun 2019.
Menjadi wakil India pada nomor tunggal putri, Pusarla V. Sindhu berstatu sebagai unggulan kelima turnamen.
Jalan pebulu tangkis putri India dalam meraih juara di Kejuaraan Dunia 2019 tak semulus jalan tol.
Baca Juga: Podium Terlalu Sempit, Rival Marcus/Kevin Harus Terpinggirkan saat Pamer Medali
Pusarla V. Sindhu pun harus melewati hadangan unggulan kedua Kejuaraan Dunia 2019, Tai Tzu Ying.
Pebulu tangkis asal Taiwan tersebut dikalahkan Pusarla V. Sindhu di perempat final Kejuaraan Dunia 2019.
Setelah melewati hadangan Tai Tzu Ying, Pusarla V. Sindhu pun ditantang Chen Yufei di babak semifinal.
Baca Juga: Pernah Dirumorkan ke Persib Bandung, Begini Kabar Terbaru Wesley Sneijder
Source | : | BWF |
Penulis | : | Fauzi Handoko Arif |
Editor | : | Eko Isdiyanto |