Berikut 5 Risiko yang Muncul dari Makanan Cepat Saji, Salah Satunya Kanker

Fauzi Handoko Arif Selasa, 3 September 2019 | 16:46 WIB
Junkfood atau makanan cepat saji tak baik bagi kesehatan. (timesofindia.indiatimes.com)

BolaStylo.com - Bukan rahasia lagi bahwa makanan siap saji atau junk food adalah berbahaya bagi kesehatan meski menjadi favorit makanan sehari-hari.

Meskipun berbahaya bagi kesehatan, nyatanya makanan siap saji selalu dibeli oleh banyak masyarakat.

Penjaja makanan siap saji ini selalu laris didatangi oleh pelanggan meski makanan yang mereka hidangkan dapat menimbulkan bahaya bagi kesehatan.

Pasalnya, makanan siap saji ini mengandung tinggi kalori dan sedikit nutrisi.

Karena hal itu, setiap orang perlu dan wajib mengurangi tingkat konsumsi makanan siap saji agar.

Kira-kira, apa sih penyakit yang mengintai kalau terlalu sering mengonsumsi santapan siap saji?

Dikutip BolaStylo.com dari Alodokter, berikut risiko terlalu sering mengonsumsi makanan cepat saji:

1. Berat badan menambah

Sudah jelas makanan siap saji akan membuat berat badan Anda bertambah karena banyak mengandung kalori.

Oleh sebab itu, orang yang terlalu sering mengonsumsi hidangan cepat saji sangat rentan mengalami obesitas.

Selain itu, lemak yang terkandung dalam makanan cepat saji biasanya dapat meningkatkan peningkatan kolestrol dalam darah.

Baca Juga: Bojan Malisic Janjikan Satu Hal untuk Bobotoh Usai Didepak Persib Bandung



Source : alodokter
Penulis : Fauzi Handoko Arif
Editor : Aziz Gancar Widyamukti
Video Pilihan