Flu Karena Sering Minum Es? Simak Dulu Penjelasan Berikut Ini

Fauzi Handoko Arif Sabtu, 7 September 2019 | 19:27 WIB
Es Teh (Shutterstock)

Selain itu, es juga membuat daya tubuh berkurang karena imunitas menjadi tidak optimal.

Berdasarkan acuan di atas dapat disimpulkan bahwa penyebab flu yaitu infeksi virus bukan karena minuman dingin.

Namun, minum es memang meningkatkan risiko terjadinya sakit flu karena sistem saluran pernapasan terganggu dan menurunkan sistem imunitas tidak bekerja secara baik.

Oleh sebab itu, dianjurkan untuk mengurangi minuman es agar membuat saluran pernapasan dan sistem imunitas untuk menjaga daya tahan tubuh tetap optimal.

Baca Juga: Kontrak Bocor, Cristiano Ronaldo Dapat Rp 2,5 Triliun dari Sponsor?

Baca Juga: Hasil Timnas U-19 Indonesia Vs Iran - Garuda Muda Kalah 2-4



Source : hellosehat
Penulis : Fauzi Handoko Arif
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan