Wiranto Jadi Korban Tusuk di Perut, Kenali Jenis Luka Umum Lainnya!

Fauzi Handoko Arif Jumat, 11 Oktober 2019 | 05:00 WIB
Kondisi Wiranto Saat Ditandu Akibat Luka Tusuk Yang Dia Terima. ()

Meski demikian, kedaruratan penanganan luka ini tergantung kepada berat-ringannya pendarahan dan bagian tubuh yang terkena.

Baca Juga: Kilas Balik, Istri Hendra Setiawan: Cuma Sekali Lihat Suami Berekspresi!

4. Luka baret atau abrasi

Abrasi terjadi ketika kulit bergesekan atau menggores permukaan kasar atau keras, misalnya jatuh di jalanan beraspal.

Meski tidak terlalu parah, namun luka ini harus segera diberi perawatan supaya tidak terjadi infeksi.

5. Luka sayat atau insisi

Luka sayat ini biasanya luka akibat terkena benda yang pipih dan tajam seperti silet, pecahan kaca, pisau, dan lain-lain.

Kedaruratan luka ini tergantung dari seberapa parah pendarahan dan lokasi terjadinya luka.

Baca Juga: Ini Bukti David Beckham Masih Mempesona, Jennie Blackpink Jadi Korbannya

Baca Juga: Polisi Sebut Pelaku Penyerangan Ketua Umum PBSI Wiranto Satu Laki-laki dan Satu Perempuan



Source : alodokter.com
Penulis : Fauzi Handoko Arif
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan