Kisah Chou Tien Chen dan Bulu Tangkis Ibarat Jatuh Cinta pada Pandangan Pertama

Ananda Lathifah Rozalina Sabtu, 12 Oktober 2019 | 15:13 WIB
Chou Tien Chen (Taiwan) saat berhadapan dengan Ng Ka Long Angus di babak final Thailand Open 2019, di Indoor Stadium Huamark, Bangkok, Thailand, Minggu (4/8/2019). (Twitter/@thefield_in)

BolaStylo.com - Tunggal putra Taiwan, Chou Tien Chen rupanya memiliki kisah manis di awal perkenalannya dengan dunia bulu tangkis

Chou Tien Chen kini dikenal sebagai salah satu pebulu tangkis top dunia.

Tunggal putra Taiwan itu kini menduduki peringkat dua dunia.

Selain itu, Chou juga kerap menjadi batu sandungan rival-rivalnya.

Sebelum menjadi seperti sekarang, Chou rupanya mulai bermain bulu tangkis karena sang ayah.

Lewat sebuah wawancara di akun Youtube BWF, Chou menuturkan jika ayahnya adalah orang yang membawanya ke lapangan bulu tangkis saat ia berusia lima tahun.

Dan sejak saat itu, kisahnya dengan dunia bulu tangkis dimulai.

Baca Juga: Pelatih Real Sociedad Ogah Bawa Lionel Messi ke Timnya Karena Alasan Ini



Source : badmintonworld.tv
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan