Sukses Besar, Mike Tyson Sudah Konsumsi Ganja Sejak Umur Tujuh Tahun

Eko Isdiyanto Rabu, 16 Oktober 2019 | 10:23 WIB
Mike Tyson jumpa fans film komedi terbarunya (instagram@miketyson)

"Agar kami tidur, saya pikir begitu.

Baca Juga: Timnas Indonesia Kalah Lagi, Netizen Tanah Air Sambat ke Luis Milla

"Saat berusia enam atau tujuh tahun. Masih sangat muda dan saya sudah mengonsumsinya sejak saat itu," imbuhnya.

Namun, menghisap ganja bukan merupakan kebiasaan Tyson kecil hingga beranjak dewasa dan menjadi petinju profesional.

Menurut kabar yang beredar, Mike Tyson hanya pernah sekali menghisap ganja jelang laga melawan Andrew Golota di tahun 2000.

Hal itu dia lakukan untuk mengurangi rasa grogi yang sangat sulit untuk dikendalikannya.

Baca Juga: Mantan Striker Vietnam: Skuat Timnas Indonesia Bermain Seperti Pemain Amatir!

Tyson juga mengaku pernah menggunakan zat opium ketika masih aktif bertinju, hal itu disebutnya sebagai keputusan yang salah dan hanya memperburuk hidupnya.

Kini, setelah sukses merintis bisnis ganja yang ia kelola dengan nama Tyson Ranch, pria berusia 53 tahun menyarankan para atle agar mengonsumsinya.

Mantan petinju profesional, Mike Tyson

Diketahui bahwa zat cannabibiol dalam ganja kini sudah tidak termasuk lagi dalam kategori doping.

"Menurut saya semua atltet bisa mengonsumsi ganja jika mereka ingin menggunakannya," ujar Mike Tyson.

Baca Juga: Klasemen Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2022- Thailand Bertengger di Puncak, Timnas Indonesia Betah Jadi Juru Kunci

"Saya tidak mengatakan ini untuk semua.

"Saya mengatakan khusus untuk atlet-atlet yang pernah mengalami penderitaan sepanjang karier seperti saya," imbuhnya.



Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan