Berita Populer Timnas - Fakhri Husaini Pamit hingga Bagus Kahfi Tolak Pelatih Timnas U-19 Diganti

Rara Ayu Sekar Langit Senin, 11 November 2019 | 13:02 WIB
Fakhri Husaini (kanan) bersama Amiruddin Bagus Kahfi usai pertandingan timnas U-19 Indonesia vs Korea Utara berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta pada Minggu (10/11/2019) malam. (KOMPAS.COM/Alsadad Rudi)

Fakhri Husaini berhasil membawa timnas U-19 Indonesia menembus putaran final Piala Asia U-19 2020 yang akan digelar di Uzbekistan.

Timnas U-19 Indonesia lolos kualifikasi dengan status juara grup K setelah berhasil mengoleksi tujuh poin.

Seusai laga, pelatih timnas U-19 Indonesia, Fakhri Husaini menyampaikan salam perpisahan.

Fakhri menjelaskan bahwa tugasnya sebagai pelatih timnas U-19 Indonesia telah selesai.

BACA SELENGKAPNYA >>>

2. Penyerang Ganas Ini Hanya Inginkan Fakhri Husaini Sebagai Pelatih Timnas U-19 Indonesia, Apa Alasannya?

Penyerang ganas timnas U-19 Indonesia, Bagus Kahfi hanya menginginkan Fakhri Husaini sebagai pelatih skuat Garuda Nusantara.

Gol tunggal Bagus Kahfi di laga pamungkas Grup K Kualifikasi Piala Asia U-19 2020 sukses membawa timnas U-19 Indonesia meraih hasil imbang melawan Korea Utara.

Hasil itu sekaligus membawa timnas U-19 Indonesia menjadi juara Grup K Kualifikasi Piala Asia U-19 2020 dengan raihan 7 poin dari 3 pertandingan yang telah dilakoni.

Sosok Bagus Kahfi merupakan pemain yang sudah tidak asing lagi bagi Fakhri Husaini.



Source : BolaStylo.com
Penulis : Rara Ayu Sekar Langit
Editor : Aziz Gancar Widyamukti
Video Pilihan