13 Tahun Lalu Kevin Sanjaya Pernah Ditolak Audisi Umum PB Djarum! Karena Hal Ini

Mutiara Kurnia Gusti Kamis, 21 November 2019 | 20:33 WIB
Kevin Sanjaya Sukamuljo (BADMINTONINDONESIA.ORG)

Setahun kemudian, Kevin hampir kembali ditolak saat Audisi Umum PB Djarum dengan alasan yang sama.

Namun, Fung yang baru menangani PB Djarum pada 2007 merasa kurang adil untuk penilaian tersebut.

Fung justru melihat ada bakat yang dimiliki oleh pebulutangkis kelahiran Banyuwangi tersebut hingga akhirnya meloloskan Kevin.



Source : BolaSport.com
Penulis : Mutiara Kurnia Gusti
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan