SEA Games 2019 - Pegawai Konstruksi Jadi Korban Usai Dipaksa Bekerja Nyaris 24 Jam

Eko Isdiyanto Rabu, 27 November 2019 | 17:42 WIB
Logo SEA Games 2019 di Filipina. (Philippine Sports Commission)

"Saya bahkan tidak menyadari apa yang menimpa saya pada saat itu.

"Teknisi mengatakn bahwa tempat itu harus selesai pukul empat sore dan kami menyelesaikannya pukul tiga.

Baca Juga: Amburadul SEA Games 2019, Presiden Senat Filipina: Sudah Sewajarnya Begitu!

" 'seoang tamu akan datang', begitulah yang dikatakan bos pada mandor yang memimpin kami." imbuhnya.

Kejadian ini semakin menambah panjang rentetan kasus yang dialami Filipina dalam menyambut SEA Games 2019.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Asean Futbol (@aseanfutbol) on

Sebelumnya, banyak negara peserta yang mengeluhkan pelayanan Filipina sebagai tuan rumah turnamen.

Mulai dari akomodasi, transportasi hingga makanan halal yang membuat beberapa pemain timnas U-22 Indonesia tak sengaja mengonsumsi babi.

Baca Juga: Pisah dari Winny Oktavina, Duet Anyar Tontowi Ahmad/Apriyani Rahayu!



Source : bolastylo.bolasport.com,FOXSportsAsia.com,One News PH
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan