SEA Games 2019 - Pegawai Konstruksi Jadi Korban Usai Dipaksa Bekerja Nyaris 24 Jam

Eko Isdiyanto Rabu, 27 November 2019 | 17:42 WIB
Logo SEA Games 2019 di Filipina. (Philippine Sports Commission)

Padahal, Stadion Rizal Memorial sudah digunakan menggelar pertandingan sejak Senin (25/11/2019).

Dilansir BolaStylo.com dari One News PH, pekerja konstruksi bernama Richard Delos Santos mengalami cedera kaki hingga beberapa luka di kepala usai jatuh dari perancah stadion.

Richard segera dilarikan ke rumah sakit terdekat oleh rekan-rekannya sesama pekerja usai mengalami insiden tersebut.

Pria berusia 46 tahun asal Manila ini mengaku terpeleset karena tempatnya bekerja licin dan berkabut.

Baca Juga: VIDEO - Pelatih Real Madrid Mencoba 'Menculik' Kylian Mbappe dari PSG

Ia juga berkata bahwa pihak pengelola menyeruhnya untuk cepat menyelesaikan renovasi stadion karena akan ada tamu yang akan datang.

"Tempatnya lici, juga sedikit berkabut dan saya terpeleset," ucap Richard.



Source : bolastylo.bolasport.com,FOXSportsAsia.com,One News PH
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan