Tujuh gol di babak penyisihan grup, ditambah dengan satu gol di semifinal menjadikan koleksi gol Osvaldo menjadi delapan.
Raihan ini jauh dari jangkauan pesaingnya dalam hal pencetak gol terbanyak, yakni Suphanat Mueanta, Ha Duc Chinh dan Nguyen Tien Linh yang masing-masing mengoleksi lima gol.
Osvaldo Haay masih memiliki kesempatan menambah raihan gol di SEA Games 2019, mengingat timnas U-22 Indonesia berhasil lolos ke babak final turnamen.
Baca Juga: SEA Games 2019 - Jelang Bentrok, Ini Pesan Indra Sjafri untuk Pemain Myanmar!
Source | : | bolastylo.bolasport.com |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |