Vietnam Harus Waspada dengan Trisula Maut Timnas U-22 Indonesia

Eko Isdiyanto Selasa, 10 Desember 2019 | 17:39 WIB
Pemain Timnas U-22 Indonesia Osvaldo Haay (tengah) saat merayakan golnya ke gawang timnas u-22 Vietnam dalam babak penyisihan Gurp B SEA Games 2019 di Binan Football Stadium, Binan, Filipina, pada Selasa (3/12/2019). (TWITTER.COM/PSSI)

Dilansir BolaStylo.com dari Bongdaplus, menurut Popov, terdapat tiga pemain timnas U-22 Indonesia yang menjadi ancaman khusus bagi Vietnam.

"Indonesia tim yang kuat, kekuatan luar biasa yang dimiliki adalah teknik dan kecepatan impresif," ucap Velizar Popov.

"Indonesia juga punya fondasi fisik yang sangat baik.

"Saya ingatkan, Egy Maulana, Saddil Ramdani dan Osvaldo Haay merupakan tiga pemain paling berbahaya Indonesia.

Baca Juga: Segini Bonus untuk Vietnam Jika Kalahkan Indonesia di Final SEA Games 2019

"Para pemain ini bisa membuat perbedaan dengan aksi individu," imbuhnya.

Popov pun memberikan sedikit wejangan untuk Vietnam agar di pertandingan final nanti tidak melakukan kesalahan.



Source : bolastylo.bolasport.com,Bongdaplus
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan