Satu Hal Dasar yang Jadi Kelemahan Pemain Indonesia Menurut Pelatih di Inggris

Aziz Gancar Widyamukti Senin, 16 Desember 2019 | 05:00 WIB
Skuad Garuda Select II di Birmingham, Inggris. (MOLA TV)

Timo Scheunemann, mantan pelatih Persiba.

Namun di sisi lain, Timo mengakui para pemain Garuda Select mulai memahami tanggung jawab mereka jika kehilangan bola.

"Kebiasaan buruk bertahan secara individu dan tanpa saling mengarahkan sudah mulai ditanggalkan," kata Timo.

Lebih lanjut Timo juga melihat adanya perkembangan pesat yang ditunjukkan para pemain Garuda Select selama dua bulan di Inggris.

Baca Juga: Shin Tae-yong Gelar Pertemuan dengan Petinggi Klub China, Apa Hasilnya?

"Semuanya perlu waktu, semuanya butuh sebuah proses. Walau demikian, saya sudah bisa melihat perkembangan signifikan terutama dalam hal pengertian taktis dan pengambilan keputusan," ucap Timo.

"Hal ini sangat menggembirakan mengingat kedua hal ini, bersama dengan kelemahan dalam hal mental, menjadi masalah-masalah utama timnas senior kita selama ini," katanya.



Source : kompas
Penulis : Aziz Gancar Widyamukti
Editor : Aziz Gancar Widyamukti
Video Pilihan