Namun, menjelang pergantian tahun raksasa Bundesliga Liga Jerman, Borussia Dortmund justru mengumumkan resmi merekrut Haaland pada Minggu (29/12/2019).
Haaland dipagari kontrak hingga 2024 oleh Borussia Dortmund setelah ditebus dengan mahar 17 juta pound.
Dilansir BolaStylo.com dari ESPN, terungkap faktor penyebab kegagalan Manchester United merekrut Erling Haaland.
Setan Merah kalah dari pesan WhatsApp yang dikirim oleh beberapa pemain Borussia Dortmund untuk Erling Haaland.
Baca Juga: Jadwal Garuda Select di Italia, Juventus dan Inter Milan Telah Menanti
Pesan WhatsApp itu berisi ajakan para pemain Dortmund untuk Haaland agar berlabuh ke Signal Iduna Park.
Padahal Haaland sejatinya ditawari paket gaji menarik oleh Manchester United senilai 160 ribu pound dalam pertemuannya dengan Solskjaer.
Source | : | espn.com,BolaStylo.com |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |