Pemain Asing Madura United Keluhkan Hal Ini Saat Injakkan Kaki di Indonesia

Ananda Lathifah Rozalina Jumat, 10 Januari 2020 | 13:11 WIB
Asisten pelatih Madura United bersalaman tengan pemain asignó untuk musim 2020, Emmanuel Oti Essigba. (DOK. MADURA UNITED)
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Madura United FC (@maduraunited.fc) on

 

"Indonesia negara yang sempurna. Semua orang suka komunikasi. Meskipun tidak semua orang bisa berbahasa Inggris, tapi ini tetap memudahkan bagi saya," tutur Oti sebagaimana dilansir dari laman resmi klub Madura United.

Hanya saja ada satu kekurangan dari Indonesia yakni cuacanya.

Oti berpendapat jika cuaca di Indonesia lebih panas dari Eropa atau pun Afrika.

"lya. cuacanya sangat panas dan sangat berbeda dengan di Eropa," lanjut Oti.

Meski begitu Oti tampaknya akan melihat dulu dan mencoba beradaptasi.

"Itu saya rasakan satu pekan ini, tapi saya akan lihat beberapa pekan ke depan," tambah Oti.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo) on

 

 



Source : maduraunitedfc.com
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan