Persiraja Banda Aceh Minta Hanya Jalani Laga Tandang saat Bulan Puasa

Eko Isdiyanto Sabtu, 11 Januari 2020 | 09:22 WIB
Presiden Persiraja Nazaruddin Dek Gam, didampingi Sekum Persiraja, Rahmat Djailani, dalam jumpa pers di Banda Aceh, pada 6 Januari 2020. (MEDIA OFFICER PERSIRAJA)

"Karena itu, kami minta pertandingan tandang selama bulan puasa nanti," imbuhnya.

Dalam mengarungi kompetisi sepak bola kasta tertinggi Indonesia, Persiraja Banda Aceh akan menggunakan Stadion Harapan Bangsa.

Baca Juga: Bursa Transfer Liga 1 - Ditawar Klub Benua Eropa, Todd Ferre Ingin ke Persija!

Berbeda pada saat tim tersebut masih berkompetisi di Liga 2, Persiraja pada saat itu memakai Stadion Dimurthala, Banda Aceh.

Namun, kepastian menggunakan Stadion Harapan Bangsa masih menunggu verifikasi dari pihak penyelenggara.

"Kami tentu berharap Stadion Harapan Bangsa lolos verifikasi," kata Nazaruddin.

"Jika tidak, Persiraja terpaksa berkandang di luar Aceh.



Source : antaranews.com
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan