Menurut Eni, pihaknya belum menemukan lawan tanding yang lebih cepat dari Zohri.
"Untuk tes kita usahakan, misalnya lari 100 meter, tapi starnya di belakang pelari lain," ujar Eni.
Baca Juga: Akibat Virus Corona, Atlet Kebanggaan Indonesia Alami Kesengsaraan
"Bisa jadi dia larinya 100 meter lebih dan harus bisa mengejar.
"Itulah strateginya karena mau bagaimana lagi," imbuhnya.
Dibatalkannya keikutsertaan Zohri pada Kejuaraan Asia Atletik Indoor dengan alasan keselataman dan kesehatan para atlet.
Selain itu, agar para atlet tidak terjangkit virus Corona yang telah menyebar hampir di seluruh dunia.
Baca Juga: Pelatih Kiper Persebaya Sampai Rela Lakukan Hal Ini Demi Kiper Muda
Source | : | antaranews.com,bolastylo.bolasport.com |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |