Tinggalkan Spanyol Lebih Cepat, Ismed Sofyan Bawa Oleh-oleh Ini untuk Persija Jakarta

Reno Kusdaroji Minggu, 16 Februari 2020 | 20:23 WIB
Pemain Persija Jakarta, Ismed Sofyan berpose pada laga Alaves Vs Eibar di Estadio de Mendizorroza, Sabtu (8/2/2020). (MEDIA PERSIJA JAKARTA)

BolaStylo.com - Pemain veteran Persija Jakarta, Ismed Sofyan mengaku rela untuk meninggalkan pelatihannya di Spanyol ketika dibutuhkan Macan Kemayoran.

Pemain senior Persija Jakarta, Ismed Sofyan sedang menjalani program pelatihan bersama tim Liga Spnayol, Alaves pada tanggal 4 Februari hingga 10 Maret mendatang.

Namun, tampaknya rencana itu batal lantaran Ismed Sofyan dipanggil Persija Jakarta untuk pulang ke Indonesia lebih cepat.

Hal tersebut tak lepas dari faktor dimulainya Liga 1 2020 pada akhir bulan ini, yang membuat Persija membutuhkan jasa sang pemain.

Baca Juga: Hasil Final Kejuaraan Beregu Asia 2020 - Ganda Putra Baru Bawa Indonesia Raih Hat-trick Gelar!



Source : BolaSport.com,bolastylo.bolasport.com
Penulis : Reno Kusdaroji
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan