Jelang All England 2020, Tunggal Denmark Beri Penilaian Mengejutkan soal Anthony Ginting

Aziz Gancar Widyamukti Jumat, 6 Maret 2020 | 10:58 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, berpose di atas podium bersama Anders Antonsen (Denmark) usai menjalani laga final Indonesia Masters 2020 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (19/1/2020). (BADMINTON INDONESIA)

Baca Juga: Anthony Sinisuka Ginting Ungkap Kepribadian Asli Momota : Dia Suka Ngajak Ngobrol Kalau...

Pertandingan terakhir Anthony Ginting vs Anders Antonsen terjadi pada final Indonesia Masters, 19 Januari 2020.

Anthony Ginting memastikan diri menjadi juara usai menang 17-21, 21-15, 21-9 atas Antonsen pada laga yang berlangsung di Istora Senayan, Jakarta.



Source : BolaStylo
Penulis : Aziz Gancar Widyamukti
Editor : Aziz Gancar Widyamukti
Video Pilihan