Bobotoh Boleh ke Malang Saksikan Persib Vs Arema, Aji Santoso: Patut Diapresiasi!

Rara Ayu Sekar Langit Sabtu, 7 Maret 2020 | 13:00 WIB
Jumpa pers pelatih Persebaya, Aji Santoso, usai laga pembuka Shopee Liga 1 2020 melawan Persik di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (29/2/2020). (AULLI REZA ATMAM/BOLASPORT.COM)

Rencananya laga Persija kontra Persebaya digelar pada Sabtu (7/3/2020) di Stadion Utama Gelora Bung Karno.

Sayangnya laga tersebut harus ditunda lantaran kewaspadaan terhadap virus corona.

Namun hingga berita ini diturunkan, belum diketahui kapan laga tunda akan digelar.

Menurut Aji, sinyal perdamaian kedua suporter yang memilih bersahabat adalah sebuah capaian besar atau langkah positif yang patuh diapresiasi.

Baca Juga: Jelang Liverpool Vs Bournemouth, Minamino: Saya Benci Menunggu!

Artikel ini telah tayang di surya.co.id dengan judul Soal Rivalitas Antar Suporter, Ini Kata Pelatih Persebaya Surabaya Aji Santoso

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo) on



Source : Surya.co.id
Penulis : Rara Ayu Sekar Langit
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan