Terdampak Virus Corona, Begini Kondisi Bintang Timnas Vietnam di SEA Games 2019

Eko Isdiyanto Jumat, 13 Maret 2020 | 19:52 WIB
Bek timnas U-22 Vietnam di SEA Games 2019, Doan Van Hau. (TWITTER.COM/DOANVANHAU)

BolaStylo.com - Bek sekaligus bintang timnas Vietnam di SEA Games 2019, Doan Van Hau jelaskan kondisinya bak buah simalakama karena virus corona.

Kondisi cukup mengejutkan kapten timnas Vietnam di SEA Games 2019, Doan Van Hau karena pandemi virus corona.

Doan Van Hau merasakan keadaannya bak buah simalakama karena wabah virus corona di Eropa dan Asia.

Hal ini tak lepas dari penundaan laga Vietnam dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia melawan Malaysia.

Pertandingan yang seharusnya digelar pada 31 Maret 2020 itu ditunda karena pandemi COVID-19 atau virus corona.

Baca Juga: Kata Panpel soal Saran Laga Persib Vs PSS Sleman Tanpa Penonton

Hal in juga membuat federasi sepak bola Vietnam membatalkan laga persahabatan melawan Kirgistan pada 26 Maret 2020.

Dilansir BolaStylo.com dari The Thao 247, Van Hau merasa keadaannya bak buah simamalakama di saat ini karena wabah virus corona.



Source : bolastylo.bolasport.com
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan