BREAKING NEWS - Bibi Conor McGregor Meninggal Akibat Virus Corona

Reno Kusdaroji Sabtu, 14 Maret 2020 | 15:22 WIB
Conor McGregor (INSTAGRAM/UFC)

BolaStylo.com - Petarung UFC asal Irlandia, Conor McGregor tengah berduka setelah mengetahui sang bibi, Anne Moore telah meninggal dunia akibat wabah virus Corona.

Wabah virus Corona yang kini ditetapkan sebagai pandemi global, telah memakan korban hingga lebih dari 5421 jiwa meninggal dunia.

Banyak keluarga di seluruh dunia yang tengah berduka akibat ditinggal sanak saudaranya terinfeksi virus Corona atau COVID-19.

Kini, petarung UFC asal Irlandia, Conor McGregor juga tengah berduka, setelah mengetahui bibi tercintanya, Anne meninggal dunia akibat terinfeksi virus Corona.

Conor McGregor mengungkapkan penghormatan terakhirnya kepada Bibi Anne tercinta lewat akun Instagram pribadinya.

Baca Juga: Angin Segar Persija Jakarta Jelang Duel Kontra Bhayangkara FC

Petarung berjuluk The Notorious itu menuliskan momen penuh emosial ketika mendapati berita duka mengenai bibinya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Ireland you amazing, amazing country. I believe we have this virus contained. And through this containment, we actually may have gone and contained them all. The good habits we will have now gained from this wild covid-19 attack will see us too strong in future. Hand hygiene. Touching of own face hygiene. Consistent thorough cleaning of handled areas hygiene. What we should really be all doing anyway. I have always been on with my hand hygiene. But not enough. If I think of all the people approaching to shake hands and what not. I often get people say to me please I don’t want a picture, just let me shake your hand. And I’m like yes friend thank you. As it’s more efficient than taking a full picture. But it’s too careless. And too frequent. Touching my own hand to my face as well. Too unaware of the frequency I’d do it. Until now. I’d train my ass off, to the point of low immunity. It’s inevitable with the intensity of the training. The immune system will be tested. I would float around in this manner, and always end up catching little colds and flus. I feel bullet proof right now though! I’m switched on like a motherfucker now. Stay vigilant on our personal hygiene people. And our personal space. God speed to us all ❤️ We are not there yet but we are well on our way. On our way in a big way! To the people of the world. We will do this! We are doing this! It’s done. We did it. Congratulations! Oh And it’s summer time now too. Wow! Oh and Who am I fighting. ... These photos are from a few days ago at a studio in Dublin’s City centre. I was to announce to the world my @properwhiskey donation to @Tunnel2Towers. A great day! A proud day, I brought my family with me to the studio. Sitting in the chair about to beam live to all the U.S morning talk shows, I get a phone call telling me that my lovely little auntie Anne had passed away. I couldn’t go live anymore. My poor little friendly loving auntie. My mother’s sister. This stupid fucking virus. What the fuck is happening. I took my family to bull island. Looked out at the sea. Took a deep breath. Thank fuck! Lord thank you ???? Stay tight people! We are all we got ❤️ Rest in Peace Anne Moore I love you

A post shared by Conor McGregor Official (@thenotoriousmma) on

"Hari yang menyenangkan, hari yang membanggakan, saya dapat membawa keluarga saya ke studio," tulis McGregor di postingan feed Instagramnya.

"Duduk di kursi dalam sebuah acara bincang-bincang pagi di Amerika Serikat yang akan disiarkan secara langsung, saya tiba-tiba mendapat telepon yang mengabarkan bahwa bibi cantik saya yang kecil, Anne telah meninggal dunia."

Saking sayangnya, ia mengungkapkan perasaannya dengan ungkapan mengecam virus Corona yang merenggut sang bibi tercinta.

Baca Juga: Usai Gelar Pesta Pernikahan, Evan Dimas Masuk Skuat Persija Jakarta Lawan Bhayangkara FC

"Saya tidak bisa hidup lagi, bibi tercinta saya yang ramah (meninggal), saudari ibu saya (karena) virus f****** yang bodoh ini, apa yang f*** sedang terjadi," imbuhnya.

"Saya membawa keluarga saya ke Pulau Bull, melihat pemandangan laut yang indah, terima kasih f*** Tuhan.

"Tetap waspada semuanya! Kita (jaga) semua yang kita punya, beristirahatlah dengan tenang Anne Moore, saya mencintaimu."

Menurut McGregor, wabah virus Corona dapat membuat semua orang semakin kuat di masa depan.

Baca Juga: Hadapi Ancaman Virus Corona, Bali United Ambil Langkah untuk Mencegah

The Notorious menegaskan kepada semuanya untuk selalu menjaga kebersihan serta kesehatan, termasuk tidak asal menyentuh wajah.

Menurut catatan dari web coronavirus.thebaselab.com, jumlah kasus virus Corona setiap hari semakin bertambah di seluruh dunia.

Sampai hari ini, Sabtu (14/3/2020) secara keseluruhan terdapat 145.635 kasus virus Corona di seluruh dunia.

Adapun jumlah kematian ada sebanyak 5.421 dan total mereka yang sembuh adalah sebanyak 71.161 dari 146 negara yang terdampak COVID-19.

Baca Juga: Paham Permainan Persib Bandung, Pelatih PSS Sleman Waspadai 7 Pemain

 



Source : bolastylo.bolasport.com,instagram.com
Penulis : Reno Kusdaroji
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan