Gronya Somerville Ungkap Keresahan Karena Wabah Virus Corona

Eko Isdiyanto Senin, 16 Maret 2020 | 17:28 WIB
Pebulu tangkis asal Australia, Gronya Somerville. (INSTAGRAM.COM/GRONYASOMERVILLE)

BolaStylo.com - Gronya Somerville ingatkan masyarakat untuk berdoa dan jaga kesehatan seiring merebaknya wabah virus corona.

Wabah virus corona membuat BWF menangguhkan beberapa turnamen hingga April 2020, hal ini membuat Gronya Somerville turut angkat bicara.

Pebulu tangkis spesialis ganda putri, Gronya Somerville menanggapi keputusan BWF yang membatalkan beberapa turnamen hingga April 2020.

Eskalasi wabah Covid-19 secara global membuat petinggi BWF melakukan koordinasi bersama federasi-federasi kontinental untuk menentukan langkah.

Dari koordinasi yang dilakukan ini, BWF memutuskan untuk menangguhkan semua turnamen world tour yang digelar antara 16 Maret dan 12 April.

Baca Juga: Diakui Kevin Sanjaya, Ini Faktor Utama Ganda Putra Jepang Juarai All England 2020

Turnamen tersebut di antaranya, Swiss Open 2020, India Open 2020, Orleans Masters 2020, Malaysia Open 2020 dan Singapore Open 2020.

Melalui sebuah tulisan yang diunggah pada akun Instagram pribadi, Gronya Somerville berikan pesan untuk masyarakat dunia.



Source : bolastylo.bolasport.com
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan