5 Pertarungan Terbaik All England 2020 Versi BWF, Marcus/Kevin Jadi Salah Satunya

Ananda Lathifah Rozalina Kamis, 19 Maret 2020 | 18:00 WIB
Berita bulu tangkis internasional. (ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM)

2. Marcus Ellis/Lauren Smith (Inggris) vs Tang Chun Man/Tse Ying Suet (Hong Kong)

Pertemuan wakil tuan rumah dengan Tang/Tse di babak perempat final menunjukkan partai yang sangat ketat.

Di gim pertama, Tang/Tse berhasil menang dengan skor cukup ekstrem 26-24.

Namun, pada gim kedua, wakil tuan rumah, Ellis/Smith berhasil menang dengan skor tak kalah ketat 22-20.

Di gim ketiga,Ellis/Smith akhirnya bisa menang mudah setelah dua gim penuh keringat dengan skor 21-11.

Akhirnya, Ellis/Smith melaju ke semifinal sementara Tang/Tse gugur.

1. Tai Tzu Ying (Taiwan) vs Chen Yu Fei (China)

Pertarungan dua tunggal putri kelas dunia ini memang menjadi salah satu yang terbaik.

Pasalnya, Tai Tzu Ying akhirnya berhasil menghentikan konsistensi tunggal putri nomor 1 dunia saat itu, CHen Yu Fei.

Lewat kemenangan dua gimnya dengan skor 21-19, 21-15, Tai sukses menggeser Chen dari posisi puncak dunia.

Berkat kemenangan tersebut, Tai kembali memperoleh posisi tunggal putri nomor 1 dunia sementara Chen harus rela turun ke posisi kedua.

 

 



Source : BWF
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan