Komentar kritikan pun dilontarkan netizen, bukan untuk Egy tetapi untuk klub asal Polandia yang saat ini dibela sang pemain.
Hal ini juga tak lepas dari statistik bermain Egy bersama Lechia Gdansk pada kompetisi Liga Polandia musim ini.
Baca Juga: Dampak Pandemi Virus Corona, Lalu Muhammad Zohri Pulang Kampung
Dari data Transfermarkt, Egy hanya bermain dua kali untuk Lechia Gdanks di musim 2019-2020.
Satu kali berlaga di Ekstraklasa dan satu lainnya di Superpuchar.
Padahal Egy sudah hampir dua tahun bergabung dengan Lechia Gdanks sejak Julis 2018 silam.
Kontrak Egy bersama Lechia Gdanks akan habis pada akhir Juni 2021, namun klub masih memiliki opsi untuk memperpanjang kontraknya hingga dua musim ke depan.
Baca Juga: Di Tengah Pandemi Virus Corona, Ganda Campuran Malaysia Terima Kabar Baik yang Bikin Tidur Nyenyak
Source | : | bolastylo.bolasport.com |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |