Efek Kemunduran Flandy Limpele, Musuh Marcus/Kevin Sampai Ketar-ketir

Ananda Lathifah Rozalina Senin, 6 April 2020 | 20:00 WIB
Flandy Limpele (paling kanan) bersama Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty yang berhasil menjadi runner-up France Open 2019. (INSTAGRAM/@SATWIK_RANKIREDDY)

BolaStylo.com - Kemunduruan pelatih asal Indonesia, Flandy Limpele dari tim kepelatihan ganda putra India rupanya membuat rival Marcus/Kevin ketar-ketir.

Pelatih Indonesia, Flandy Limpele sempat membuat keputusan mengejutkan terkait kariernya bersama tim bulu tangkis India.

Pelatih asal Indonesia itu memilih mundur dari tim bulu tangkis Indonesia sebelum masa kontraknya berakhir karena alasan personal.

Kemunduran Flandy yang mendadak terutama terjadi di tahun 2020 itu tentu memberikan efek cukup keras bagi ganda putra India.

Terlebih, ganda putra India tengah mempersiapkan diri untuk Olimpiade Tokyo 2020 yang akhirnya ditunda tahun depan karena virus corona.

Akibat kemunduran tersebut, ganda putra India yang mulai bersinar, Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty pun merasakan dampaknya.



Source : times of india
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan