Glenn Fredly Meninggal karena Meningitis, Kenali 5 Jenis Penyakit Ini!

Rara Ayu Sekar Langit Kamis, 9 April 2020 | 12:33 WIB
Glenn Fredly meninggal karena penyakit meningitis. (Instagram/@glennfredly309)

BolaStylo.com - Publik Indonesia dikagetkan dengan berita meninggalnya salah satu musisi Tanah Air, Glenn Fredly, Rabu (8/4/2020).

Salah satu penyebab meninggalnya Glenn Fredly adalah penyekit radang selaput otak atau meningitis.

Penyakit meningitis biasanya disebabkan oleh virus dan bakteri.

Dilansir BolaSport.com dari Kompas.com berikut lima jenis meningitis:

1. Meningitis jamur

Penyakit ini disebabkan oleh infeksi jamur Cryptococcus dan menjadi salah satu radang selaput otak yang langka.

Jenis biasanya menyerang orang dengan sistem kekebalan tubuh yang lemah namun tidak menular.

2. Meningitis parasit

Jenis ini biasanya sangat langka tapi cukup berbahaya karena mengancam jiwa.

Meningitis parasit disebabkan oleh nfeksi amuba mikroskopis, Naegleria fowleri.

Baca Juga: Liew Daren Akui Pernah Tak Doyan Makan Hingga Merasa Dihantui Berbulan-bulan Gara-gara Hal Ini



Source : Kompas.com
Penulis : Rara Ayu Sekar Langit
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan