Viral karena Covid-19, Yuk Buat Sendiri Minuman Empon-empon!

Rara Ayu Sekar Langit Senin, 13 April 2020 | 13:00 WIB
Ilustrasi jamu Jawa yang diracik dari empon-empon (Dok Biro Komunikasi Publik Kemenparekraf)

Selain itu, kalian bisa menjamin kebersihan minuman sendiri.

Nah, untuk membuat ramuan ini, kalian hanya membutuhkan jahe, kunyit, dan temulawak.

Bersihkan ketiga bahan tersebut lalu tumbuk kasar.

Setelahnya, kalian hanya perlu menyeduh dengan air panas dan saring.

Jika mau, kalian bisa menambahkan madu atau gula sesuai selera.

Nikmati minuman empon-empon selagi hangat, dan rasakan manfaatnya.

Artikel ini telah tayang di GridHealth.id dengan judul Sejak Covid-19 Omzet Pedagang Empon-empon Naik 200 Persen, Menurut SK Menkes Aman untuk Kesehatan, Buat Sendiri Yuk!

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo) on

 



Source : Grid Health
Penulis : Rara Ayu Sekar Langit
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan