Update Lelang Jersey Cristiano Ronaldo, Ada 7 Penawar Tertinggi di Hari Terakhir

Aziz Gancar Widyamukti Jumat, 17 April 2020 | 10:02 WIB
Jersey Cristiano Ronaldo yang dilelang Martunis (instagram.com/martunis_ronaldo)

Baca Juga: Menyejukkan, Khabib Nurmagomedov Jadi Imam Salat 2 Juara Dunia UFC

Dengan adanya grup tersebut, ketika penawar paling tinggi tidak serius membeli, maka pemenang akan jatuh pada penawar kedua tertinggi.

"Apabila sudah ditetapkan harga sekaligus pemenang kemudian saya beri waktu 15 menit untuk transfer, tetapi dananya belum masuk, maka saya anggap tidak serius," jelasnya.

"Berarti, si penawar tersebut dianulir dan saya keluarkan dari grup," jelasnya.

Hingga Jumat (17/4/2020) pagi, Martunis mengatakan penawar tertinggi berkisar dari angka Rp 40-50 juta.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Hari Terakhir Lelang Jersey Ronaldo, 7 Penawar Tertinggi Terpilih"



Source : kompas
Penulis : Aziz Gancar Widyamukti
Editor : Aziz Gancar Widyamukti
Video Pilihan