Banyak Dikonsumsi di Bulan Puasa, Ini 4 Manfaat Kurma untuk Kesehatan

Ananda Lathifah Rozalina Sabtu, 18 April 2020 | 20:00 WIB
Kurma (sase)

4. Baik untuk jantung

Kurma merupakan buah yang bagus dikonsumsi bagi mereka yang memiliki masalah pada jantungnya.

Minuman dari buah kurma diperata bisa mencegah serangan jantung.

Caa membuatnya, masukkan beberapa kurma ke dalam segelas air di malam hari, esok paginya minum air kurma tersebut.

3. Mengurangi tekanan darah tinggi

Buah kurma diketahui mengandung magnesium, 5-6 kurma diperkirakan mengandung 80 mg magnesium.

Mengonsumsi 370 mg magnesium setiap hari membantu menstabilkan tingkat tekanan darah.

Baca Juga: Gara-gara Sosok Ini, Duet Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi Gagal Dilihat Dunia

Hal ini juga dikonfirmasi dalam studi 'Komposisi Kimia Dan Asam Lemak Buah Kurma'.

2. Baik untuk otak

Kurma mengandung fosfor yang baik untuk otak.

Karena itu, kurma digunakan untuk memberi nutrisi yang diperlukan oleh otak.



Source : Tribun Bali
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan