Tips Menu Sehat Biar Tubuh Gak Gampang Sakit Saat Jalani Ibadah Puasa

Ananda Lathifah Rozalina Jumat, 24 April 2020 | 12:12 WIB
7 makanan yang bahaya bila dipanaskan ulang (Grid.ID)

Makan saja beberapa kurma dan minum air putih ketika ingin makan takjil.

Buah kurma dikenal memiliki kandungan gula alami dna serat yang bagus untuk kesehatan tubuh.

2. Makan besar

Agar tetap sehat di bulan puasa, kamu tentu harus memenuhi asupan gizi secara lengkap dengan makan besar.

Pastikan menu makan besar kamu memiliki kandungan karbohidrat, protein, vitamin dan mineral yang dibutuhkan tubuh.

Maka dari itu pastikan ada nasi atau sumber karbohidrat lain seperti kentang, lauk pauk seperti tempe, tahu, ayam, telur, sayuran apapun dan juga buah.

Pasalnya, saat puasa tubuh juga butuh serat untuk kesehatan pencernaan.

Agar tidak bosan kreasikan sayur menjadi berbagai masakan ya BolaStylovers.

Satu hal lagi, hindari konsumsi gorengan saat berbuka.



Source : nakita
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan