Ingatkan Sholat dan Sedekah, Khabib Nurmagomedov Bicara Soal Neraka di Bulan Ramadan

Eko Isdiyanto Selasa, 28 April 2020 | 15:27 WIB
Petarung UFC asal Rusia, Khabib Nurmagomedov, saat memamerkan gelar juara kelas ringannya. (twitter.com/Hinxsta)

BolaStylo.com - Petarung UFC asal Rusia, Khabib Nurmagomedov singgung sholat dan sedekah saat ingatkan neraka di bulan Ramadan.

Bukan rahasia umum lagi jika Khabib Nurmagomedov merupakan salah satu olahragawan muslim yang taat agama.

Dalam beberapa kesempatan Khabib Nurmagomedov menunjukkan hal tersebut ketika menolak meminum bir berakohol yang ditawarkan kepadanya.

Baru-baru ini, petarung UFC asal Dagestan, Rusia ini ingatkan para penggemar untuk tak meninggalkan sholat dan sedekah.

Terlebih saat ini tengah berada di bulan Ramadan yang notabene adalah bulan penuh berkah bagi masyarakat muslim di seluruh dunia.

Baca Juga: Jeruk Nipis Bisa Membantu Mengecilkan Perut Buncit, Mitos atau Fakta?

Hal itu tampak dari salah satu foto yang diunggah Khabib pada akun Instagram pribadi.

Unggahan tersebut memperlihatkan potongan ayat QS. Al Muddatstsir ayat 43-44.



Source : bolastylo.bolasport.com,tass.com
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan